10 Tips Desain Kartu Undangan Pernikahan Simpel & Elegan!

illustrasi desain kartu undangan pernikahan yang mewah

Desain kartu undangan pernikahan saat ini hadir untuk menghiasi hari istimewa pasangan yang menikah. Bagi Anda yang ingin memanfaatkan peluang usaha yang kini mulai banyak tawaran. Dengan dukungan kecanggihan teknologi membuat Anda bebas mengasah kreatifitas, salah satunya mendesain kartu undangan pernikahan.

 

Desain Kartu Undangan Pernikahan

Mengingat sudah banyaknya persaingan pada bisnis ini, tentu disini dibutuhkan kreatifitas dan inovasi untuk menentukan desain kartu undangan pernikahan yang lebih memiliki daya tarik dan terbaru, sehingga desain Anda akan menjadi pilihan para konsumen. Berikut ini ada beberapa tips desain kartu undangan.

 

1. Pilih Gaya Undangan Sesuai dengan Keinginan Pasangan!

Desain kartu undangan untuk pernikahan memiliki banyak style. Maka pilihlah style yang disukai masyarakat. Agar desain Anda laku dipasaran. Ada beberapa style yang cocok untuk desain undangan pernikahan:

Dari berbagai jenis style ini silahkan perpadukan menjadi desain kartu undangan yang praktis dan elegan sehingga dapat memikat hati para pelanggan.

 

2. Gunakan Huruf yang Tidak Menyulitkan Ketika dibaca!

 

3. Gunakan undangan yang Simple & Praktis, namun Elegan!

Pastikan Anda merancang kepraktisan pada kartu undangan karena hal ini sangat penting demi menghasilkan kartu undangan sesuai keinginan Anda.

 

4. Variasikan Undangan dengan Pemberian Motif Bunga

Untuk pemberian motif bunga pada Desain kartu undangan harus hati-hati agar tidak terkesan monoton. Dibutuhkan kreatifitas untuk menggunakan motif bunga serta menambahkan fitur pendukung dan atur kontras agar terlihat lebih modern dan elegan.

 

5. Boleh Tambahkan Foto Pasangan pada Kartu Undangan

Bagi Anda yang ingin foto sebagai latar belakang kartu undangan, maka sesuaikanlah dengan karakteristik desain serta menambahkan beberapa fitur pendukung agar hasilnya memiliki keunikan tersendiri.

 

6. Hal penting, Letakkan Tulisan di Tengah Undangan!

Semakin banyaknya desain kartu undangan untuk pernikahan, pada tahap penulisan harus tetap terpusat di tengah sehingga teks tetap terlihat formal. Jadi pastikan Anda mengatur tulisan dan bingkai teks di tengah tertata dengan rapi.

 

7. Gunakan Penggunaan “&” agar Terkesan Romantis

Untuk menambah warna pada kartu undangan pernikahan lebih elegan maka kata “dan” dapat diganti dengan tanda “&”. Sehingga terkesan lebih romantis pada tulisan nama pasangan.

 

8. Jangan Gunakan Warna, yang Tabrakan dengan Warna Font!

Desain kartu undangan akan lebih indah apabila didukung dengan pemilihan warna yang tepat, sehingga terlihat lebih indah dan elegan. Warna merupakan elemen pendukung yang mudah untuk di ubah apabila tidak cocok dengan elemen dari inti desain.

 

9. Gunakan Desain Klasik Sebagai Pemecah Masalah

Apabila Anda ragu dengan pilihan desain, maka menggunakan desain klasik akan lebih cocok di berbagai acara, khususnya acara pernikahan. Agar desain klasik tetap terlihat modern maka tambahkanlah elemen tulisan miring yang lebih feminin.

 

10. Satukan Keinginan Pasangan Yang Memesan Kartu Undangan

Sebelum merancang desain kartu undangan pastikan dulu dengan meminta keinginan dari pasangan mengenai jenis style yang mereka sukai sehingga dapat menghindari terjadinya salah satu tidak puas terhadap hasil desain.

 

Demikianlah beberapa tips desain kartu undangan pernikahan yang simple elegan. Sehingga Anda mampu memuaskan pelanggan yang memesan kartu undangan. Didukung dengan menawarkan berbagai desain sesuai keinginan para pasangan kekasih. Serta mengedepankan kualitas dan efisiensi waktu. Semoga penjelasan ini bermanfaat bagi Anda yang ingin memperluas pengetahuan.

Exit mobile version